Purwokerto, berbahagialah para penikmat
musik cadas karena pada hari itu Jumat, 3 Juni 2016 diselenggarakan event musik
Voice Hell dengan tajuk ‘End of The World Vol.2’ yang sebelumnya telah dilaksanakan
edisi pertama di De Defront Place. Kali ini bertempat di Lapangan Indoor Futsal
GOR Satria Purwokerto dan Voice Hell
menggandeng Seringai sebagai guest star.